Kalau kita sekarang sering mendengar kata ilmuwan sains pastinya yang terpikir oleh anda adalah nama-nama ilmuwan saya terkenal seperti Thomas Alva Edison sebagai seorang penemu lampu listrik, Galileo galilei Penemu teleskop atau Louis Pasteur Sang Bapak mikrobiologi dan beberapa nama-nama terkenal ilmuwan lainnya yang berasal dari tanah Eropa dan Barat lainnya.ilmuwan-ilmuwan tersebut mempunyai nama yang sangat besar yang di mana hingga kini nama tersebut dapat dikenal sebagai sebuah sejarah. Namun, Tahukah anda bahwa ada ilmuwan-ilmuwan muslim yang juga namanya tercatat dalam sejarah sebagai seorang penemu atau sejarawan sains.
Ilmuwan Muslim Dalam Dunia Sains
Seperti yang kita ketahui banyak sekali ilmuan-ilmuan cerdas yang sangat berpengaruh di dalam bidang sains yang berasal dari negara-negara yang berada di Timur Tengah. Namun sayangnya hal ini mereka tidak mematenkan ilmu tersebut yang di mana mereka temukan hingga kalah terkenal layaknya para ilmuwan ilmuwan yang berada di Eropa Barat jadi Siapa sajakah ilmuwan ilmuwan muslim yang sangat hebat dalam artikel ini sudah dirangkum beberapa ilmuwan ilmuwan muslim hebat seperti berikut:
Jabir Ibnu Hayyan/Gebert
Jabir Ibnu Hayyan dikenal sebagai seseorang yang lahir di Irak pada tahun 712 Masehi. Di mana Dirinya di Eropa sendiri dikenal nama Gebert. Yang awalnya Gebert sendiri melakukan sebuah eksperimen yang di mana menggunakan kualitas dari zat yang berhubungan dengan reaksi kimia yang terjadi. Dari sebuah praktikum tersebut dimana dirinya menemukan perbandingan tetap terhadap reaksi kimia yang terjadi Gebert yang di mana dirinya juga menemukan sebuah reaksi kimia sbobet88 lainnya seperti halnya penguapan, kristalisasi, sublimasi dan juga reaksi-reaksi kimia lainnya yang di kemudian ilmu kimia tersebut masih digunakan hingga saat ini sebagai dasar.
Muhammad Ibnu Musa Al-Khawarizmi
Al-Khawarizmi dirinya lahir di ubekistan pada tahun 780 Masehi dimana dirinya merupakan seorang orang penulis buku yang tentang aljabar yang menjadi sebuah buku pertama ia mengenali Ilmu aljabar atau salah sistematika dari linear dan juga notasi kuadrat dirinya juga disebut sebagai bapak aljabar. Pada abad ke-12 dirinya memperkenalkan sebuah sistem penomoran yang biasanya dikenal sekarang dengan nama desimal ke dalam dunia barat. Dirinya juga kemudian merevisi is ilmu tulisan geografi ptolomeus dan membuat tulisan mengenai astronomi.
Abu Yusuf Yakub Ibnu Ishak Al-Kindi
Al-Kindi merupakan seorang ilmuwan yang di mana Dirinya sudah menulis 270 ensiklopedia yang dimana hal tersebut mengenai berbagai macam bidang ilmu. Ilmuwan yang di mana lahir pada tahun 801 ini merupakan seorang ahli dalam bidang matematika, kedokteran geografi, dan juga dalam hal fisika. Selain dalam bidang Sain dirinya juga mendalami beberapa Ilmu Filsafat musik dan juga Yunani kuno yang dapat ia kuasai.
Al-Kindi yang dimana dirinya juga dikenal sebagai salah seorang ilmuwan yang dimana Dirinya merupakan orang yang serba bisa dan juga seorang filsuf pertama yang beragama Islam dan juga dirinya mahir berbahasa Yunani. Pada semasa hidupnya Ia juga mendalami beberapa ilmu pengobatan seperti Farmasi astrologi dan juga optik dan masih banyak yang lagi.
Abu Bakar Muhammad bin Zakaria Ar-Razi
Ilmuwan yang biasanya dipanggil dengan nama Ar-Razi merupakan seorang yang lahir di Iran pada tahun 864 Masehi. Ar-Razi sendiri disebut sebagai bapak imunologi karena dirinya sendiri merupakan penyakit alergi asma ilmu imunologi dan juga cacar. Dirinya menekuni bidang kedokteran di daerah Baghdad dan pernah diamanahkan menjadi salah seorang pemimpin dari rumah sakit di kota Rayy dan Muqtadari di Baghdad. Selain dirinya ahli dalam ilmu kedokteran dirinya juga mendalami berbagai macam ilmu Sain yang lainnya seperti dirinya dapat menggeluti bidang kimia yang dikenal sebagai pembuat alat-alat kimia seperti halnya Monstar spatula dan juga tabung reaksi yang di mana Hal ini dapat dipergunakan di belahan dunia seperti sekarang ini.
Al-Battani
Al-BBattani dimana dirinya merupakan seorang yang ahli dalam bidang astronomi terbesar yang ada di Islam lahir pada tahun 929 Masehi Ia merupakan seorang yang menciptakan alat ukur gaya gravitasi dan juga alat ukur garis lintang dan dan busur bumi pada globe dunia dengan ketelitian hingga 3 desimal hal ini ini juga merupakan sebuah hal yang membanggakan karena dirinya tercatat sebagai astronom pertama yang dimana dirinya sudah dapat mengukur jarak bumi dengan matahari. Mengukur keliling bumi dan juga menerangkan bahwa bumi sendiri berputar pada porosnya Jauh sebelum Galileo galilei mengemukakan pendapatnya.
Abul Qasim Khalaf ibn Al-Abbas
Selanjutnya ilmuwan yang sangat terkenal dalam dunia sains yang juga beragama Islam adalah Abdul Qosim. Abdul Kosim sendiri adalah seorang ilmuwan yang lahir pada tahun 936 masehi di mana dirinya sendiri merupakan seorang dokter pertama yang ahli dalam bidang kedokteran gigi dan juga kelahiran anak. Abdul Kosim juga sepanjang karirnya meneliti ilmu kedokteran khususnya gigi dan juga kelahiran anak selain itu juga dirinya menciptakan berapa penemuan mengenai obat-obatan. Abdul Kosim sendiri pernah menciptakan beberapa alat seperti alat bedah sendiri dengan menggunakan teknik pengoperasian yang maju pada saat itu. Abdul Kosim sendiri pernah menciptakan beberapa pengoperasian yang maju pada saat itu juga dirinya pernah menulis sebuah buku tentang kedokteran gigi dan juga kelahiran anak yang waktu itu menjadi sumber utama pembelajaran dan juga pengobatan dalam dunia kedokteran Pada masa itu.
Ibnu Sina/Avicenna
Ilmuwan muslim yang terkenal namanya pada saat itu adalah Ibnu Sina atau Avicenna yang di mana dirinya merupakan seorang ilmuwan dan juga seorang filsuf terkenal. Ibnu Sina sendiri lahir pada tahun 986 masehi dan dimana jadinya pernah menulis sebuah buku tentang fungsi organ tubuh meneliti beberapa penyakit TBC dan juga diabetes serta penyakit lainnya Pada masa itu. Selain dirinya meneliti dan juga mempelajari ilmu-ilmu tersebut juga tak merupakan ilmu akhiratnya. Pada saat itu ia telah menyelesaikan hafalan al-qur’an pada umumnya yang masih berumur 10 tahun. Setelah usai menghafalkan Alquran baru Ibnu Sina menghabiskan waktu mudanya untuk dapat mempelajari dan juga mendalami ilmu kesehatan seperti ilmu psikologi biologi dan juga Ilmu Filsafat. Ibnu Sina sendiri dunia barat sudah terkenal dengan penemuan-penemuannya yang hingga kini masih berguna dan dapat digunakan.
Itulah beberapa ilmuwan muslim yang dimana dirinya berpengaruh di dalam dunia dan Bidang sains Kita sebagai manusia yang tentunya membutuhkan berbagai macam ilmu pengetahuan untuk dapat menjalani kehidupan dan juga harus menghargai para penemu penemu ilmu ilmu pengetahuan yang ada. Dengan adanya mereka saat ini kita dimudahkan dengan temuan-temuan mereka.
Beberapa ilmuwan yang kita kenal dari dunia barat dan juga ternyata ada yang berasal dari negara Timur dan juga merupakan ilmuwan muslim yang tentunya harus kita ketahui juga. Karena berkat jasa-jasa merekalah saat ini kita dapat memudahkannya mempelajari berbagai macam hal yang ada. Semoga dengan adanya info diatas dapat berguna, Anda juga dapat mengecek beberapa artikel kami yang lainnya. Terima kasih.